Penampakan Bola Api Gegerkan Warga Thailand - Ada sesuatu yang aneh di Langit Thailand Pada tanggal 11 September lalu, Penampakan Bola Api Besar di langit menghebohkan Warga Thailand. Ada yang menyebut ini Asteroid, namun ada juga yang menyebutnya sebagai balon udara yang terbakar.
Seperti dilansir CNN, Bola Api ini terlihat di langit Thailand pada Senin Pagi waktu setempat. Keberadaan nya bisa dilihat dari lokasi berbeda pada waktu yang sama. Menurut Media setempat, Bangkok Post, Bola Api ini muncul sekitar Pukul 08.40 waktu setempat. Bola api ini terlihat Oleh warga di Pinggiran Thailand, seperti di Korat dan Kanchaburi hingga ke wilayah ibukota Bangkok.
Penampakan Bola Api Gegerkan Warga Thailand
Terlihat dari beberapa video Amatir, bola api ini jatuh dengan cepat kedaratan. Pergerakan Bola Api ini sangat cepat saat menghantam Bumi, namun bisa terlihat Jelas nyala api dan jejak asap ditengah langit Biru. Pihak Thailand menyebbut Dugaan kuat Bola Api itu berasal dari Luar Angkasa.
"Ada Kemungkinan Besar bahwa Objek yang terlihat pagi hari di Media sosial merupakan Objek dari Luar angkasa", Jelas Saran Poshyachinda, Wakil Direktur Institut Penelitian Astronomi Nasional Thailand.
Saran menyakini Objek yang terbakar itu berasal dari luar angkasa. Satelit di Luar Angkasa cenderung bergerak searah dari Barata ke Timur dan Objek itu jatuh dari Arah berlawanan sebelum Terbakar. "Kemungkinan Asteroid yang masuk ke Bumi dan Bergesekan dengan udara kemudian Menjadi Bola Api.", ucapnya.
Dari video dan foto-foto yang beredar di Media Sosial, Saran memperkirakan objek itu terbakar ketika berada di Ketinggian 100 Kilometer dari Permukaan Bumi. Belum diketahui Lokasi Pasti dimana Bola Api ini Jatuh dan Bagaimana Dampak yang ditimbulkan Oleh Bola Api ini.
Kita berharap, apapun Objek yang jatuh ini bukan seperti di Film Transformers dan tidak menjadi Dampak besar bagi Thailand maupun dunia, hehehe. Sekian Info Unik tentang Penampakan Bola Api Gegerkan Warga Thailand. Berita ini Real dikutip dari sebuah surat kabar yang ada di Indonesia.
Sumber : Harian analisa
ConversionConversion EmoticonEmoticon