3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu di Tahun 2016


 3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016

3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016 - Pada zaman yang semakin maju ini, Memiliki Ponsel canggih sudah merupakan hal yang wajar bagi Masyarakat. Terlebih lagi jika bekerja di Kantor yang memang harus standby via Ponsel dan harus dapat terhubung ke Internet setiap saat.

Itulah yang menyebabkan vendor Pembuat Ponsel terus berinovasi untuk memberikan teknologi-teknologi terbarunya yang dapat memudahkan Pekerjaan Manusia. Tak ayal, Ponsel-Ponsel canggih pun betebaran di seluruh dunia ini. Semakin majunya Teknologi, semakin mudah lah kita untuk mendapatkan Ponsel Canggih yang dapat membantu Pekerjaan kita.


Bagi anda yang ingin membeli Ponsel baru ataupun menukar Ponsel lama anda dengan Ponsel yang baru, ini dia 3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016 yang mungkin anda tertarik untuk memilikinya.

1. Huawei Enjoy 5

3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016

Vendor Smartphone asal Tiongkok ini memang lagi gencar-gencar nya meluncurkan Smartphone terbaru dengan Fitur yang sangat baik. Hal ini lah yang membuat Ponsel Mereka tetap dapat bersaing di Pasaran. Mereka memberikan Fitur yang sangat baik, namun dengan Harga Terjangkaun. Kualitas Pun tidak Perlu ditanyakan, mengingat Smartphone Produksi mereka sudah standard Internasional.

Kali ini Pihak Huawei telah memproduksi Smartphone terbarunya, yang diberi nama Huawei Enjoy 5. Smartphone Huawei Enjoy 5 ini memiliki dimensi 143.1mm x 71.8mm x 9.7mm dengan luas layar 5 inci yang beresolusi 720p.

3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016

Untuk Jeroan nya, Huawei ini tergolong ke dalam Smartphone Canggih yang patut ditunggu. Dilengkapi dengan Processor Mediatek MT6745 yang sudah memiliki 4 inti Processor atau yang biasa kita sebut Quadcore Processor. Tak hanya itu, Huawei Enjoy 5 ini juga dilengkapi dengan RAM 2Gb yang tentunya sangat Mendukung untuk Multitasking banyak Aplikasi.

Di Ruang Penyimpanan, Smartphone ini mengusung Memori Internal sebesar 16Gb dan dapat ditambahkan slot MicroSD. Untuk sektor Fotografi, Ponsel ini memiliki kamera utama yang beresolusi 15MP dan Kamera depan Beresolusi 5MP. Dukungan lainnya sangat banyak, seperti Wi-Fi, GPS, dan Dual SIM dengan Jaringan 4G LTE. Tak Hanya itu, Kapasitas Baterai nya juga sangat besar, yakni 4000MAh yang tentunya sangat tahan lama.

2. One Plus X

3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016

Seri One Plus X ini sebenarnya belum nama Resmi untuk seri terbaru dari One Plus ini, namun dari kabar yang admin terima, besar kemungkinan Seri terbaru ini Mengusung nama X.

One Plus ini memang pendatang baru, namun Smartphone yang ditawarkan semuanya High Class yang dibanderol dengan harga diatas 2 Jutaan semua dan tentunya dengan fitur-fitur yang baik dan saya rasa tak akan menyesal memiliki Smartphone dari One Plus ini.

Adapun Spesifikasi One Plus X masih berada dibawah pendahulunya, dengan Layar 5 Inchi dengan Resolusi Full HD dengan Kerapatan Piksel 441ppi. Sedangkan di Jeroannya terdapat sebuah Processor MediaTek MT6795 SoC Octacore dengan clockspeed 2.2GHz dengan GPU PowerVR G6200.

Menarik untuk kita tunggu kedatangannya, yang menurut Kabar banderol Ponsel ini sekitar 3,3 Juta Rupiah.

3. Xiaomi MI 5

3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016

Satu lagi Smartphone Pendatang Baru yang langsung mencuat namanya, ya Xiaomi tentunya. Dengan berbekal Spesifikasi High Class, Xiaomi dapat dengan cepat mengambil perhatian Masyarakat. Kali ini Xiaomi Mencoba mencuri Perhatian Masyarakat dengan Ponsel Terbarunya yakni Xiaomi MI 5.

Xiaomi MI 5 ini merupakan seri yang paling baru yang akan diperkenalkan Pihak Xiaomi pada akhir tahun 2015 mendatang. Spesifikasi yang ditawarkan juga sangat gahar. Dengan Processor seri terbaru dari Qualcomm, yaitu Snapdragon 820, RAM 4GB, Kamera utama 16MP, menjadikan Ponsel ini Ponsel canggih yang paling ditunggu ditahun 2016.

Ditambah lagi Fitur Fingerprint dengan Teknologi terbaru dari Qualcomm yang akan membuat peta sidik jari lebih rumit dan lebih detail sehingga tingkat keakuratannya lebih baik. Inilah Fitur terbaru yang bakal ada di Xiaomi MI 5 nantinya.

Itulah 3 Ponsel Canggih Yang Paling Di Tunggu  di Tahun 2016. Adakah salah satu dari mereka yang ingin anda miliki?

Info Teknologi Lainnya :

  1. Daftar Ponsel yang Akan Dapat Upgrade Ke Android Marshmallow
  2. Jam Tikker : Jam Yang Dapat Meramal Kematian Penggunanya
  3. Samsung Mengatakan Akan Berhenti Meniru iPhone
  4. Samsung Buat Pelindung Layar Pesaing Gorilla Glass
  5. Samsung Galaxy S7 Memiliki 2 Kamera Belakang?

Previous
Next Post »